Semua produk elektronik, termasuk unit AC, pasti akan mengalami kerusakan. Namun, kerusakan dini bisa dicegah dengan perawatan rutin, termasuk mencuci AC dan jenis perawatan lainnya
Beberapa orang mungkin bingung dengan pertanyaan berapa bulan sekali ac harus di service?
Jawabannya tergantung pada penggunaan ac. jika Semakin sering Anda menyalakan perangkat ac, maka semakin banyak debu dan kotoran yang tersaring oleh filter unit ac anda
selain itu Lokasi rumah juga sangat penting, karena jika Anda tinggal di daerah yang berpolusi tinggi serta bercuaca yang panas, AC anda bisa lebih cepat kotor.
Sebelum kami multijayaserviceac.com bahas lebih detail berapa bulan sekali AC harus di service ada sebaiknya pahami terlebih dahulu pentingnya membersihkan AC secara rutin di bawah ini
Kenapa AC Harus Rutin Di Bersihkankan?
1. Bisa Membuat AC Lebih Awet
perangkat elektronik seperti AC yang rutin dibersihkan relatif lebih awet dibandingkan dengan AC yang tidak rutin dibersihkan.
jika rutin di rawat maka Mesin tidak akan terbebani oleh akumulasi debu.
serta memuat Performa AC juga lebih optimal.
Dengan pembersihan rutin, Anda dapat melihat tanda-tanda awal kerusakan sebelum menjadi lebih parah.
Tentunya hal ini menghemat biaya perbaikan yang bisa saja lebih mahal jika tidak segera ditangani.
2. Sirkulasi Udara AC Menjadi Lebih Baik
Air conditioner atau AC bekerja dengan cara menyedot udara dari suatu ruangan dan mengeluarkannya kembali dalam kondisi yang lebih bersih.
Ada proses penyaringan di dalam AC yang mana di proses ini Debu yang masuk ke AC akan disaring menggunakan filter.
Jadi bisa dibayangkan apa jadinya jika debu menumpuk di bagian filter ini.
Yang pasti, sirkulasi udara di dalamnya akan terhambat sehingga memaksa AC bekerja lebih keras.
Itu sebabnya membersihkan filter selalu menjadi bagian penting dari tips perawatan AC Anda.
3. Dapat Mengembalikan Performa Kinerja Ac
Air Conditioner atau AC cenderung menurun kinerjanya jika semakin lama digunakan.
Salah satu penyebabnya adalah bagian filter sudah menumpuk debu dan kotoran.
Namun, performa tersebut akan tetap terjaga jika AC dibersihkan secara rutin.
Jika kinerja serta performa AC sebelumnya sudah mulai tidak optimal lagi, maka pembersihan bagian filter akan mengembalikan kinerjanya dan membuat AC akan bekerja lebih optimal dan lebih baik dari sebelumya
4. Hindari Biaya Perbaikan AC Dan Membuat Kerusakan Yang Parah
Saat AC kotor, maka kinerjanya akan terganggu.
Tumpukan kotoran yang jarang dibersihkan dapat membebani unit AC sehingga membuat perangkat ac ini akan bekerja secara berlebihan.
Hal ini tentu saja tidak baik karena akan merusak dan membuat bagian komponen AC cepat rusak
Jika AC rusak, biaya perbaikannya pasti akan lebih mahal dibandingkan dengan biaya pembersihan AC biasa
Saat melakukan servis, Anda mungkin juga perlu mengganti bagian yang rusak dengan yang baru.
Oleh karena itu, biaya yang harus Anda keluarkan jauh lebih besar dibandingkan biaya untuk membersihkan AC seperti biasanya
5. Dapat Mengurangi Pengeluaran Biaya Listrik Rumah
Untuk Alasan Yang terakhir ini masih berkaitan dengan masalah yang ditimbulkan oleh perangkat AC yang kotor. Karena AC jika di paksakan harus bekerja lebih keras, mak dari itu listrik yang digunakan juga akan semakin lebih tinggi dari sebelumnya
yang mana Akibatnya, biaya listrik yang harus Anda bayar akan semakin tinggi dan lebih mahal dari sebelumnya
Jadi, jika suatu saat Anda menyadari tagihan listrik Anda naik padahal Anda menggunakan AC biasa, ada baiknya Anda mengecek kondisi AC tersebut.
Siapa tahu komponen AC sudah rusak atau sudah saatnya AC dibersihkan dan di service secara rutin.
selain itu juga jika ac sudah rusak Anda harus membayar ekstra untuk memperbaikinya sebagai biaya tambahan selain tagihan listrik anda
Berapa Bulan Sekali AC Harus Di Service?
Sekarang Anda mengerti betapa pentingnya membersihkan AC secara teratur.
sekarang waktunya menjawab pertanyaan tersulit bagi anda dari berapa bulan sekali AC harus di service?
untuk service ac yang disarankan adalah minimal 3 bulan sekali itupun ada baiknya kurang dari 3 bulan tergantung dengan pemakaian unit ac anda
selain itu juga di bawah ini ada rincian atau saran jangka waktu membersihkan ac silahkan di simak di bawah ini
1. Jika Ac Digunakan Setiap Hari Atau Setiap Malam
- Bersihkan filter udara setiap 2 sampai dengan 4 minggu sekali.
- Pembersihan rutin yang disarankan setiap 4 sampai dengan 6 bulan sekali.
- Cuci ac menggunakan kimia setiap 8 sampai 12 bulan sekali
2. AC Yang Digunakan Seminggu Sekali
- Bersihkan filter udara setiap 4 sampai 6 minggu sekali
- Pembersihan rutin AC dilakukan setiap 6-8 bulan sekali.
- pembersihan kimia setiap 12 bulan sekali
3. AC Digunakan Sebulan Sekali Atau Kurang.
- Bersihkan filter udara setiap 3 bulan sekali.
- cuci ac menggunakan kimia setiap 12 bulan.
di atas sudah di simak bahwa perawatan tergantung dengan pemakaian acnya
selain itu hal Ini juga harus dilakukan dengan bantuan para ahli.
jika Anda benar-benar tidak dapat membersihkannya sendiri.
Namun, yang terbaik adalah menyerahkannya kepada seseorang yang lebih berpengalaman seperti di kami service ac jakarta selatan yang akan memberikan pemeliharaan ekstra
- Service AC Jakarta Selatan
- Service AC Kebayoran Baru
- Service AC Kebayoran Lama
- Service AC Pondok Indah
- Service AC Pasar Minggu
- Service AC Kemang
- Service AC Tebet
- Service AC Cilandak
hubungi kami sekarang untuk perawatan ac secara rutin baik itu 2 minggu sekali atau bahkan sampai 3 bulan sekali dengan informasi kontak cs kami yang sudah di sediakan di bawah ini
Kontak Kami
E-mail : multijayaserviceac@gmail.com
Alamat Kami : Jln.Hj.Nawi Dalam 3 No.25 JakartaPhone :0812-8474-3089